
Pengumuman Hasil Seleksi Beasiswa Semester Gasal TA 2024/2025.
(Berdasarkan SK Direktur No 120/STIA.1.1/HKS.02.2 Tahun 2024)
Selamat bagi mahasiswa yang telah mendapatkan beasiswa potongan SPP 100% dan potongan SPP 50%. Bagi mahasiswa yang belum mendapatkan beasiswa semester ini, jangan berkecil hati. Silakan teman-teman mencoba kembali di semester berikutnya dengan prestasi yang lebih membanggakan, baik di bidang akademik maupun non-akademik.